Tokoh Inspiratif
Universitas Wahid Hasyim

Kiromal Katibin Kembali Pecahkan Rekor Dunia
Kiromal Katibin (lahir 21 Agustus 2000) adalah atlet panjat cepat asal Indonesia. Kiromal adalah peraih medali perak Pesta Olahraga Dunia 2022. Ia juga adalah peraih medali perak Piala Dunia IFSC musim 2021 dan 2022. Pada tahun 2022, Kiromal pernah menjadi atlet panjat tercepat di dunia. Catatan waktu terbaiknya secara resmi adalah 5,00 detik, yang diraih pada 8 Juli 2022 di Chamonix, Prancis. Hingga 2022, Kiromal pernah 6 kali mencetak rekor dunia, 1 kali di 2021 dan 5 kali di 2022